Skip to main content

Latihan Soal KSM Fisika MA 2023, Kabupaten/Kota

Latihan Soal KSM Fisika MA 2023, Kabupaten/Kota

Bimbinganguru.com - Berikut ini adalah Soal KSM Fisika MA Tahun 2023 Tingkat Kabupaten/Kota dan Kunci Jawaban / Pembahasan. Dapat bapak/ibu pembimbing dan peserta download secara gratis dalam sebagai referensi pembelajaran untuk mempersiapkan diri menghadapi Kompetisi Sains Madrasah.

Tahun lalu (2021) dikarenakan pandemi, KSM Fisika MA Tingkat Kabupaten/Kota dilaksanakan seluruhnya secara daring. Sedangkan tahun 2023, KSM akan dilakukan dengan skema yang berbeda. Berdasarkan Junis KSM, kompetisi diselenggarakan satuan pendidikan masing-masing atau di tempat yang dipilih oleh panitia.

KSM MA Tingkat Kabupaten/Kota

Latihan Soal KSM Fisika MA 2023, Kabupaten/Kota

KSM Fisika MA Kabupaten/Kota merupakan tahapan seleksi KSM di tingkat Kabupaten/Kota. Tahapan ini bertujuan untuk menjaring siswa terbaik dalam bidang studi Fisika Terintegrasi yang mewakili Madrasah Aliyah (MA) setiap Kabupaten/Kota untuk mengikuti KSM Provinsi. 

Adapun ketentuan/persyaratan peserta dalam tahapan KSM MA ini adalah sebagai berikut:
1. Siswa berkewarganegaraan Indonesia yang terdaftar secara resmi di suatu madrasah/sekolah yang dibuktikan dengan kartu pelajar atau surat keterangan dari pimpinan madrasah/sekolah dan ijazah terakhir.
2. Siswa MI/SD kelas 4, 5 dan 6, siswa MTs/SMP kelas 7, 8 dan 9: dan siswa MA/SMA kelas 10, 11 dan 12 tahun ajaran 2022/2023,
3. Setiap siswa yang ditunjuk oleh Madrasah/Kepala Sekolah berdasarkan hasil seleksi KSM Dinas Pendidikan hanya dapat mengikuti satu bidang kategori lomba.
4. Setiap peserta belum pernah meraih medali emas di KSM/OSN/KSN pada tingkat dan disiplin yang sama.
5. Peserta yang melanggar ketentuan diatas secara otomatis akan didiskualifikasi dari sistem KSM.

Dalam penyelenggaraannya, KSM-MA berbasis komputer dan menggunakan rumusan soal berbentuk pilihan ganda dan/atau esai pendek, yang dibentuk oleh Panitia Ahli KSM Nasional, lembaga KSM yang dikelola oleh Satuan Pendidikan atau Kabupaten, dan penilaian pusat oleh Komite Nasional KSM.

Latihan Soal KSM Fisika MA 2023, Kabupaten/Kota


Contoh Soal KSM mapel Fisika MA dan Kunci Jawaban tingkat kabupaten/kota direkap dalam 5 format dokumen, 1 diantaranya sudah ada jawabnnya. Semua naskah asli KSM fisika tingkat MA dari tahun-tahun sebelumnya. Peserta diharapkan dapat menggunakannya sebaik mungkin, dan bisa lolos ke tahapan pemilihan KSM selanjutnya.

Selanjutnya, untuk mengunduh Contoh Soal KSM Fisika MA Tingkat Kabupaten/Kota. Silahkan ikuti tautan di bawah ini :
Download

Diharapkan referensi tentang Soal KSM Fisika MA Tingkat Kabupaten/Kota ini dapat bermanfaat untuk peserta, memperoleh hasil maksimal, dan mendapatkan tempat di kompetisi tingkat provinsi maupun nasional.

BimbinganGuru.com : “Tak ada gading yang tak retak”,- setiap hal atau sesuatu pasti memiliki kekurangan (kelemahan).